VISI MISI UBAYA CHOIR 2018/2019

Dalam berorganisasi, Ubaya Choir memiliki Visi dan Misi yang menjadi acuan setiap anggotanya

Visi :

UKM sebagai wadah untuk mengembangkan minat dan bakat di bidang paduan suara.

UKM Paduan Suara yang berkualitas, berprestasi, dan berbudi luhur yang dikenal baik di tingkat nasional dan internasional dengan beralaskan sikap kekeluargaan.


Misi :

1. Menjalin hubungan harmonis dengan seluruh pihak yang turut andil dalam UKM Paduan Suara Universitas Surabaya

2. Mendorong dan membangun mental serta budaya berpaduan suara yang baik bagi anggota UKM Paduan Suara Universitas Surabaya

3. Meningkatkan pengembangan sumber daya manusia di bidang musikalitas

4. Menjalankan program kerja sesuai dengan hasil rapat yang telah disepakati.

Comments

Popular Posts